Lee Seung Gi ©allkpop.com
Track tersebut diciptakan oleh Ra. D dan Lee Seung Gi, dan bercerita tentang mimpi orang-orang di usia 20an.
"Lagu ini menceritakan tentang perasaan Lee Seung Gi (25), dan membahas cerita cinta dari pria-pria berumur 20an yang memiliki mimpi tentang... Album ini adalah karya yang dibuat secara berhati-hati selama dua tahun. Album kelima Lee Seung Gi akhirnya selesai. Ia akan berpromosi sebagai seorang penyanyi solo sekali lagi," ucap agensi Lee Seung Gi.
Adanya track yang dibuat dan di komposisi sendiri oleh Lee Seung Gi, membuktikan bahwa ia cukup dewasa sebagai seorang penulis lagu.
Yang perlu digarisbawahi dari lagu ini adalah turut sertanya artis Han Hyo Joo sebagai narator, serta talenta rap di akhir lagu yang ditunjukkan Lee Seung Gi. Saat ini, lagu Alone in Love mendapat sambutan baik dari para fans.
Allkpop
posted by: YooHaNa_04
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
give me comment.. :3