Senin, 13 Juni 2011

G.Na akan comeback ?



Setelah merilis “Black & White” pada bulan Januari, fans bertanya-tanya kapan G. NA akan comeback. Pada tanggal 10 Juni, para penggemarnya gembira dengan pengumuman bahwa dia mungkin akan comeback dengan satu set trek baru.

Selama percakapan dengan vokalis Thailand Waii di Twitter awal pekan ini, G. NA berkomentar, “Waiit ♥ ya ..! Semoga Kamu akan melihat saya segera lol harus bahagia dengan comeback saya dalam waktu dekat tho =p” dan menarik perhatian penggemarnya seluruh dunia.

VIA:GOKPOP
INDTRANS:ELALOLIPOP@ASIANFANSCLUB

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

give me comment.. :3